11
May
Kerupuk atau crackers adalah makanan ringan yang terbuat dari adonan tepung tapioka dicampur dengan bahan perasa seperti udang. Proses pembuatan kerupuk atau crackers dilakukan dengan cara mengukus adonan sampai matang, kemudian dipotong tipis-tipis, dikeringkan di bawah sinar matahari sampai kering dan digoreng dengan minyak goreng. Kerupuk atau crakcers mentah yang sudah kering bisa digoreng kapan saja. (more…)
20
Apr
Kecap adalah salah satu penyedap makanan yang berbentuk cairan berwarna hitam yang memiliki rasa manis atau asin. Bahan dasar dalam pembuatan kecap pada umumnya adalah kedelai hitam atau kedelai biasa dan juga air kelapa. Selain kedelai hitam atau kedelai biasa dan juga air kelapa, kecap juga dapat dibuat dari ampas padat dari pembuatan tahu bahkan ikan laut pun juga bisa dijadikan bahan pembuatan kecap. Kecap Manis memiliki tekstur yang hitam pekat dan kental, sedangkan kecap asin memiliki tekstur yang lebih cair dengan kompisi garam yang lebih banyak. (more…)
13
Apr
Tepung merupakan partikel padat dengan berbentuk butiran lembut dan akan semakin lembut tergantung dari proses penggilinganya. Tepung juga memiliki banyak kegunaan bagi keperluan rumah tangga maupun sebagai bahan baku industri. Bahan yang digunakan untuk membuat tepung kebanyakan dari bahan nabati. (more…)
16
Mar
Mengetahui jenis-jenis coklat dan perbedaannya masing-masing merupakan hal yang sangat penting untuk menentukan jenis coklat yang tepat untuk kue dan makanan ringan lain, tentunya untuk mendapatkan hasil yang sesuai dengan keinginan Anda. (more…)
16
Feb
Apakah Anda termasuk penggemar pizza atau makanan berkeju lainnya? Jika iya, Anda pasti sering menikmati keju dalam masakan yang lumer dan gurih. Kemungkinan besar yang Anda nikmati tersebut adalah keju mozzarella. (more…)