05
Aug
Seiring dengan semakin tingginya kesadaran akan kesehatan, banyak orang Indonesia mulai beralih ke gaya hidup yang lebih sehat. Salah satu aspek penting dari gaya hidup ini adalah pemilihan makanan yang dikonsumsi, terutama nasi, yang merupakan makanan pokok. Di antara berbagai jenis beras, beras organik kini menjadi pilihan favorit karena manfaat kesehatannya yang luar biasa.
01
Nov
Nasi adalah makanan yang sudah tidak asing lagi terutama bagi orang Indonesia, dan merupakan makanan pokok sehari-hari. Tetapi untuk menjaga kesehatan, kita harus memeilih beras yang tidak sembarang. Apalagi karena kita konsumsi setiap waktu dan setiap hari, maka keamanan dikonsumsinya harus terjamin. Maka dari itu, Anda harus beralih ke beras organik yang mempunyai banyak manfaat untuk kesehatan dan aman untuk dikonsumsi.